11 Komponen Conveyor dan Prinsip Kerja Conveyor
Conveyor (konveyor) merupakan suatu alat yang berfungsi untuk memindahkan material dari satu tempat ke tempat lain. Arah pengangkutan alat ini ada yang horizontal dan ada yang miring naik atau turun. Conveyor sering juga disebut sebagai conveyor belt yang merupakan alat pengangkutan material pada industri, pabrik dan …